
Miskonsepsi Game-Based Learning dan Gamification: Serupa Tapi Tak Sama
Sedikit flashback ke tahun 2011 dimana kami mulai memperkenalkan program game-based learning dan gamification di Indonesia – tentu saja tidak langsung banyak yang percaya. Namun saat ini kami bersyukur makin banyak pihak yang memahami potensi game-based learning dan gamification untuk mendorong perubahan baik di banyak bidang. Terlepas dari rasa bahagia kami karena antusias masyakat...
Pentingnya Game-Based Learning Untuk Kesehatan Mental di Tempat Kerja
Pentingnya Game-Based Learning Untuk Kesehatan Mental di Tempat Kerja Tak bisa dipungkiri, kesehatan mental (mental wellness) menjadi salah satu topik yang sangat penting terutama di dunia kerja. Telah terjadi perubahan yang signifikan dari level kesehatan mental selama dua tahun terakhir. Berdasarkan laporan WHO, data menunjukkan ada peningkatan tingkat kecemasan dan depresi yang...
Memahami Motivasi dan Interaksi, Haruskah Berteriak “Semangat Pagi”?
Apa yang ada dalam pikiran kita ketika membayangkan seseorang yang semangat belajar? Mungkin sebagian besar dari kita menggambarkan seseorang yang proaktif dalam menyampaikan pendapat, atau bertanya dengan suara lantang. Kali ini kami mengajak teman-teman pembaca untuk berdiskusi tentang pemahaman motivasi dan interaksi, esensi mengucapkan “Semangat Pagi” dan haruskah kita...
Marketing dan Promosi Via Game, Bagaimana Caranya?
Pemanfaatan game sebagai untuk media promosi dan marketing sudah dimulai dari awal tahun 1980. Semakin berkembang ketika internet dan browser game mulai menyebar luas. Kita kemudian mengenal istilah advergame. Istilah ini diperkenalkan oleh Anthony Giallourakis pada tahun 1999, untuk menggambarkan berbagai jenis game yang digunakan secara khusus untuk kegiatan promosi produk atau jasa. Di...
[Ngobrol Beyond Game] Kerja Bareng Meningkatkan Literasi Keuangan
Narasumber: Hanggoro Seno (VP, Head of Corporate Social Responsibility PermataBank)
Internalisasi Corporate Values Lewat Game, Manakah yang Baik Dilakukan?
Internalisasi Corporate Values Lewat Game, Manakah yang Baik Dilakukan? Corporate values atau nilai-nilai perusahaan bisa didefinisikan sebagai panduan utama (guiding principles) untuk seluruh tim dalam melakukan segala aktivitas, baik untuk proses internal maupun eksternal. Gunanya adalah untuk mencapai tujuan perusahaan. Baca Juga: 3 Cara Gamifikasi Tingkatkan Produktivitas di...
3 Cara Gamifikasi Tingkatkan Produktivitas di Perusahaan
Banyak yang berpendapat game dan produktivitas adalah dua konsep yang berlawanan. Sebuah hal yang umum mendengar komentar game membuat kita tidak fokus – mendistraksi kita dari produktivitas terutama di perusahaan. Namun benarkah seperti itu? Faktanya, game dan produktivitas mampu menjadi sebuah sinergi yang alami, yang bisa dimanfaatkan untuk membangun motivasi dan engagement yang...
[Ngobrol Beyond Game] Pinter Bermain: Program Interaktif Terpadu Belajar Membangun Integritas
Narasumber: Sandri Justiana (Direktorat Pendidikan dan Pelatihan Antikorupsi, Komisi Pemberantasan Korupsi RI)Roto Priyono (Advisor, Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit (GIZ) GmbH)Azizah Nuur Utami (Sekretariat Jenderal, Kementerian Keuangan RI)
Game Sebagai Media Belajar di Universitas Angkatan Darat AS
Game Sebagai Media Belajar di Universitas Angkatan Darat Amerika Serikat Play is our brain’s favourite way of learning. Dari kutipan tersebut, kami belajar bahwa sebuah permainan bukanlah benar-benar hanya untuk bermain, faktanya banyak penelitian yang membuktikan bahwa permainan – atau kami menyebutnya game, bahkan sangat berguna sebagai media belajar. Salah satu contohnya,...