
Selamat datang di Beyond Game Community.
Temukan informasi dan jadwal workshop online & in-house workshop terkait game-based learning, gamification atau pemanfaatan game untuk memberikan dampak positif secara lebih luas di sini.
Jadwal Workshop
SEPTEMBER 2024
Online Workshop
Workshop sesi pemanfaatan gamifikasi dan game-based learning untuk mendukung tema pelatihan ENTREPRENEUSHIP & MANAGEMENT
Hari/Tanggal: 25-26 September 2024
Waktu: 19.15 - 21.00 WIB
Info lengkap & registrasi: Daftar di sini
Pendaftaran ditutup: 25 September 2024 pukul 15:00 WIB
Kontak: 0812-8562-611 (Augi)
Beyond Game Mini Workshop (BGMW) adalah sesi workshop yang membahas beberapa tema teknis/praktis terkait implementasi game-based learning, gamification, dan pemanfaatan game secara luas.
Tema: Optimasi E-Sport untuk Corporate Learning, Culture & Engagement Program
Hari/Tanggal: Kamis, 19 September 2024
Waktu: 19.15 - 20.45 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Ditutup
Kontak: 0812-8562-611 ( Augi)
Game-Based learning Trial Run Session & Test (GBL TRUST) adalah segmen talkshow online dengan berbagai topik bahasan dan narasumber dan mengaitkannya dengan gamifikasi & game-based learning
Hari/Tanggal: 13 September
Waktu: 15.30 - 17.00 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Belum Dibuka
Kontak: 0812-8562-611 ( Augi)
Ngobrol game adalah segmen talkshow online dengan berbagai topik bahasan dan narasumber dan mengaitkannya dengan gamifikasi & game-based learning
Hari/Tanggal: 13 September
Waktu: 15.30 - 17.00 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Belum Dibuka
Kontak: 0812-8562-611 ( Augi)
In-house Workshop
Hadirkan workshop dengan berbagai materi terkait game-based learning dan gamifikasi untuk perusahaan / organisasi secara in-house untuk perusahaan atau organisasi yang tertarik. Untuk info lengkap terkait inhouse program bisa cek link berikut: BEYOND GAME SHORT COURSES
Hadirkan workshop sesi game-based learning untuk tema LEADERSHIP, STRATEGIC THINKING, COLLABORATION dengan jadwal yang lebih fleksibel
OKTOBER 2024
Online Workshop
Beyond Game Mini Workshop adalah sesi workshop yang membahas beberapa tema teknis/praktis terkait implementasi game-based learning, gamification, dan pemanfaatan game secara luas.
Tema: MORE IMPACT Framework untuk Implementasi Onboarding Program
Hari/Tanggal: 17 Oktober 2024
Waktu: 19.15 - 20.45 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Belum Dibuka
Kontak: 0812-8562-611 ( Augi)
Ngobrol game adalah segmen talkshow online dengan berbagai topik bahasan dan narasumber dan mengaitkannya dengan gamifikasi & game-based learning
Hari/Tanggal: 11 September
Waktu: 15.30 - 17.00 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Belum Dibuka
Kontak: 0812-8562-611 ( Augi)
Workshop sesi pemanfaatan gamifikasi dan game-based learning untuk mendukung tema pelatihan LITERASI KEUANGAN
Hari/Tanggal: 23-24 Oktober 2024
Waktu: 19.15 - 21.00 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Belum Dibuka
Pendaftaran ditutup: -
Kontak: 0812-8562-611 (Augi)
In-house Workshop
Hadirkan workshop dengan berbagai materi terkait game-based learning dan gamifikasi untuk perusahaan / organisasi secara in-house untuk perusahaan atau organisasi yang tertarik. Untuk info lengkap terkait inhouse program bisa cek link berikut: BEYOND GAME SHORT COURSES
Hadirkan workshop sesi game-based learning untuk tema LEADERSHIP, STRATEGIC THINKING, COLLABORATION dengan jadwal yang lebih fleksibel
November 2024
Online Workshop
Beyond Game Mini Workshop adalah sesi workshop yang membahas beberapa tema teknis/praktis terkait implementasi game-based learning, gamification, dan pemanfaatan game secara luas.
Tema: Case Study: Potensi Game-Based Learning dan Gamifikasi Untuk Sosialisasi Kebijakan Publik
Hari/Tanggal: 15 November 2024
Waktu: 19.15 - 20.45 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Belum Dibuka
Kontak: 0812-8562-611 ( Augi)
Workshop sesi pemanfaatan gamifikasi dan game-based learning untuk mendukung tema pelatihan DESIGN THINKING & INNOVATION
Hari/Tanggal: Selasa-Rabu, 27-28 Agustus 2024
Waktu: 19.15 - 21.00 WIB
Info lengkap & registrasi: Pendaftaran Belum Dibuka
Pendaftaran ditutup: -
Kontak: 0812-8562-611 (Augi)
Ngobrol game adalah segmen talkshow online dengan berbagai topik bahasan dan narasumber dan mengaitkannya dengan gamifikasi & game-based learning.
"Menyalakan Nilai Integritas dari Timur Indonesia"
Hari/Tanggal: 26 Agustus 2024
Waktu: 11.30 - 13.00 WIB / 13.30 - 15.00 WIT
Info lengkap & registrasi: https://kummara.com/ngobrol
Pendaftaran ditutup 26 Agustus 2024 pukul 10.30 WIB
Kontak: 0812-8562-611 ( Augi)
In-house Workshop
Hadirkan workshop dengan berbagai materi terkait game-based learning dan gamifikasi untuk perusahaan / organisasi secara in-house untuk perusahaan atau organisasi yang tertarik. Untuk info lengkap terkait inhouse program bisa cek link berikut: BEYOND GAME SHORT COURSES
Hadirkan workshop sesi gamifikasi dan game-based learning untuk tema LEADERSHIP, STRATEGIC THINKING, COLLABORATION dengan jadwal yang lebih fleksibel
🗓️ Diskusi Beyond Game
Ingin tahu lebih banyak terkait implementasi game-based learning dan gamification di perusahaan atau organisasi Anda?
Mari diskusi santai bersama Eko Nugroho temukan bagaimana Game-Based Learning dan Gamifikasi dapat membantu:
- Meningkatkan motivasi dan partisipasi aktif peserta program L&D anda
- Meningkatkan retensi dan pemahaman materi
- Memperkuat budaya inovasi sekaligus tumbuhnya budaya belajar yang lebih baik
- Mengintegrasikan berbagai program L&D menjadi lebih baik dan menyenangkan
Silakan pilih salah satu jadwal diskusi yang tersedia pada tombol di bawah dan mari kita bertukar ide!
👤 PROFIL EKO NUGROHO
- CEO Kummara Group & Advisory Board of Ludenara Foundation
- Over 14 years of experience as a Game-Based Learning & Gamification Consultant for Multinational Companies, State Own Enterprise (BUMN), Government Organizations, and Top Local Companies in Indonesia and region.
- Gamification World Award Finalist & International Speaker: MIT – Connected Learning summit, Gamification Europe, Gamicon48V, Serious Game Conferences Singapore & South Korea
Eko LinkedIn Page: https://www.linkedin.com/in/enugroho/
Eko Instagram: @enugroho
Email: eko.nugroho@kummara.com
🗨️ Gabung ke Telegram Group
Dapatkan aneka rekomendasi buku, diskusi menarik dan berbagai sumber informasi terkait game-based learning, gamification atau pemanfaatan game secara lebih luas untuk memberikan dampak baik dengan bergabung ke Telegram group Beyond Game: